Senin, 20 Januari 2020

MASA KEDATANGAN BELANDA DAN KOLONIALISME DI NUSANTARA



















1.      Belanda pertama kali mendarat di indonesia dipimpin oleh? Cornelis de houtman
2.         Belanda pertama kali mendarat di indonesia tepatnya di banten pada tahun? 22 juni 1596
3.         Apa tujuan didirikannya VOC? Untuk mengisi kas belanda yang kosong
4.         Gubernur jedral VOC yang pertama dan ke-2?  1. Pieter Both. 2. Jan pieterzoon coen
5.         Kapan didirikannya VOC? 20 Maret 1602
6.         Apa kepanjangan VOC? Vereenigde Oostindiche Compagnie
7.         Sebutkan hak monopoli VOC?
a.     Membuat perjanjian dengan raja-raja
b.     Menyatakan perang dan mengadakan perdamaian
c.      Membuat senjata dan mendirikan benteng
d.     Mencetak uang
e.      Mengangkat dan memberhentikan pegawai
8.         Pada masa pemerintahan siapakah Pusat VOC dipindahkan dari ambon ke jayakarta?
Jan pieterszoon coen (31 mei 1619)
9.         Pada masa pemerintahan siapakah Nama jayakarta dirubah menjadi batavia?
Jan pieterszoon coen
10.    Alasan pemindahan kantor VOC Ke Jayakarta? Letak jayakarta lebih strategis bagi pelayaran perdagangan, selain itu jayakarta lebih dekat dengan tanjung harapan.
11.    Alasan VOC dibubarkan? Karena VOC memiliki banyak hutang dan pegawainya banyak yang korupsi
12.    Kapan VOC dibubarkan? 31 desember 1799
13.    Kaisar prancis yang berhasil menaklukan belanda di Indonesia? Nepoleon Bonaparte (abad ke-18)
14.    Siapakah yang diangkat oleh Nepoleon Bonaparte sebagai gubernur jendral belanda di Indonesia? Herman Willem Daendels
15.    Apa tujuan diangkatnya  Herman Willem Daendels sebagai gubernur jendral di indonesia?
2.     Mempersiapkan diri untuk menghadapi serangan dari inggris
16.    Jaran raya yang dibuat pada masa pemerintahan Daendels? Jaran raya Anyer-panurukan
17.    Apa tujuan dibuatnya jalan raya Anyer-panurukan?
Untuk memperkuat pertahanan di pulau jawa dan mempercepat pergerakan pasukan belanda bila terjadi peperangan.
18.    Siapah pengganti daendels? Jensen
19.    Apakah nama kerja paksa pada masa belanda? Rodi
20.    Siapakah pencetus sistem tanam paksa? Johannes Van Den Bosch
21.    Tanam paksa disebut juga? Cultuurstelsel
22.    Apasajakah tanaman yang ditanam pada masa tanam paksa? Teh, kopi, tembakau, tebu,
23.    Sebutkan aturan dalam tanam paksa?
a.     1/5 tanah penduduk diwajibkan untuk ditanami tanaman yg laku di pasaran eropa
b.     Tanah yg dipakai untuk tanaman wajib dibebaskandari pajak tanah
c.      Hasil tanaman wajib diserahkanpada pemerintah hindia belanda
d.     Kerusakan yg tidak dpt dicegah petani menjadi tanggungan pemerintah
e.      Pekerjaan yg dilakukan untuk menanam tanaman wajib tidak boleh melebihi pekerjaan yg diperlukan saat menanam padi
f.       Yg bukan petani harus bekerja 66 hari setahun bagi pemerintah belanda
24.    Siapakah penentang tanam  paksa? Dowes Dakker (Multatuli)
25.    Dowes dekker mengecam tanam paksa dalam bukunya yg berjudul? MAX Havelaar.

Proyek Pelajar Pancasila KEARIFAN LOKAL "Tumpeng Simbol Keragaman Budaya"

Proyek penguatan profil pelajar Pancasila merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Kurikulum Merdeka. Proyek penguatan profil pelajar Pa...